city's thriving cultural scene

Indonesian translation: bentang budaya yang semarak dari kota ini

GLOSSARY ENTRY (DERIVED FROM QUESTION BELOW)
English term or phrase:city\'s thriving cultural scene
Indonesian translation:bentang budaya yang semarak dari kota ini
Entered by: David Andersen

04:03 Apr 18, 2015
English to Indonesian translations [PRO]
Tourism & Travel
English term or phrase: city's thriving cultural scene
Kalimat lengkap berasal dari brosur yang mempromosikan kota tertentu:
From the bustling energy of outdoor cafes, trendy bars
and riverside restaurants to boutique shopping and the
city’s thriving cultural scene, there is something here for
everyone to enjoy
David Andersen
Australia
Local time: 20:37
bentang budaya yang semarak dari kota ini
Explanation:

cultural scene bisa dipadankan dengan bentang budaya, suatu hamparan / gelaran olah daya budi alias budaya.

thriving memiliki makna a.l. tumbuh subur, makmur, meningkat, ramai (perdagangan, dlsb.). Kiranya ini bisa diwakili a.l. oleh kata semarak. Makna dasarnya adalah berseri dan bercahaya, namun sudah kerap dipakai dalam makna meriah, ramai (lihat surjaya).

Jadi: ... hingga belanja di butik dan bentang budaya yang semarak dari kota ini, ada sesuatu untuk dinikmati bagi siapa saja.

SURJAYA ★★★★★
https://sayedmuddasir.wordpress.com/2013/06/14/geografi-kota...
Kota dalam artian luas dapat diartikan sebagai sebuah bentang budaya yang ditimbulkan oleh unsur-unsur alami dan non-alami...

https://honeysweet.wordpress.com/2010/03/21/ketika-bentang-a...
Bentang alam (landform) merupakan bentukan hasil dari proses alam. Sedangkan Bentang Budaya merupakan bentukan sebagai hasil dari kegiatan manusia.

https://www.goethe.de/ins/id/id/kul/pkt/kue.html
Kehidupan budaya yang semarak dan pertukaran budaya yang terbuka merupakan landasan kokoh untuk menghadapi tata nilai yang berbeda dan menangani konflik dan pertentangan dalam masyarakat.
Selected response from:

ErichEko ⟹⭐
Indonesia
Local time: 17:37
Grading comment
Sangat cocok. Terima kasih banyak
4 KudoZ points were awarded for this answer



Summary of answers provided
4 +2bentang budaya yang semarak dari kota ini
ErichEko ⟹⭐
3lanskap budaya/kultur kota yang meriap
Iwan Munandar PhD, MITI
3bentang budaya yang berkembang pesat dari kota ini
Ikram Mahyuddin
3pemandangan budaya kota yang kian maju
bayu diantoro


  

Answers


20 mins   confidence: Answerer confidence 3/5Answerer confidence 3/5
lanskap budaya/kultur kota yang meriap


Explanation:
lanskap: ... 2 jumlah total aspek setiap daerah, baik pedesaan maupun kota;
...; -- kultur lanskap yg telah dipengaruhi oleh manusia
http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/kbbi/index.php

lanskap n 1 panorama, pemandangan, tamasya, vista; 2 seni taman
Tesaurus Bahasa Indonesia

Contoh:
Pengakuan atas Lanskap Budaya Provinsi Bali sebagai warisan dunia ... Pengakuan kedua situs budaya dan alam Indonesia tersebut oleh ...
http://www.kemlu.go.id/Pages/PressRelease.aspx?IDP=1357&l=id

Situs bertajuk resmi Lanskap Budaya Provinsi Bali: Sistem Subak Sebagai ... Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, ...
http://www.tempo.co/read/news/2012/09/26/140431901/Lanskap-B...

Dalam kepulauan Indonesia, hampir tidak ditemukan sebuah lanskap kultur yang ... khusus atau ritual yang mencirikan pandangan kebudayaan Provinsi Bali. ...
http://id.wikipedia.org/wiki/Lanskap_kultur_Provinsi_Bali

me·ri·ap v tumbuh atau bertambah besar; bertambah banyak: ...
http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/kbbi/index.php



Iwan Munandar PhD, MITI
Indonesia
Local time: 17:37
Works in field
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian, Native in JavaneseJavanese
PRO pts in category: 4
Login to enter a peer comment (or grade)

9 hrs   confidence: Answerer confidence 4/5Answerer confidence 4/5 peer agreement (net): +2
bentang budaya yang semarak dari kota ini


Explanation:

cultural scene bisa dipadankan dengan bentang budaya, suatu hamparan / gelaran olah daya budi alias budaya.

thriving memiliki makna a.l. tumbuh subur, makmur, meningkat, ramai (perdagangan, dlsb.). Kiranya ini bisa diwakili a.l. oleh kata semarak. Makna dasarnya adalah berseri dan bercahaya, namun sudah kerap dipakai dalam makna meriah, ramai (lihat surjaya).

Jadi: ... hingga belanja di butik dan bentang budaya yang semarak dari kota ini, ada sesuatu untuk dinikmati bagi siapa saja.

SURJAYA ★★★★★
https://sayedmuddasir.wordpress.com/2013/06/14/geografi-kota...
Kota dalam artian luas dapat diartikan sebagai sebuah bentang budaya yang ditimbulkan oleh unsur-unsur alami dan non-alami...

https://honeysweet.wordpress.com/2010/03/21/ketika-bentang-a...
Bentang alam (landform) merupakan bentukan hasil dari proses alam. Sedangkan Bentang Budaya merupakan bentukan sebagai hasil dari kegiatan manusia.

https://www.goethe.de/ins/id/id/kul/pkt/kue.html
Kehidupan budaya yang semarak dan pertukaran budaya yang terbuka merupakan landasan kokoh untuk menghadapi tata nilai yang berbeda dan menangani konflik dan pertentangan dalam masyarakat.

ErichEko ⟹⭐
Indonesia
Local time: 17:37
Works in field
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 79
Grading comment
Sangat cocok. Terima kasih banyak

Peer comments on this answer (and responses from the answerer)
agree  Achmad Fuad Lubis
12 hrs

agree  Irma Wildani Anzia: Ini bisa juga dimodifikasi menjadi "semaraknya bentang budaya kota ini" untuk memuluskan frase yang diawali dengan kata sambung "hingga".
2 days 23 hrs
Login to enter a peer comment (or grade)

1 day 4 hrs   confidence: Answerer confidence 3/5Answerer confidence 3/5
bentang budaya yang berkembang pesat dari kota ini


Explanation:
imho

Ikram Mahyuddin
Indonesia
Local time: 17:37
Works in field
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 8
Login to enter a peer comment (or grade)

2 days 22 hrs   confidence: Answerer confidence 3/5Answerer confidence 3/5
pemandangan budaya kota yang kian maju


Explanation:
IMHO.

bayu diantoro
Indonesia
Local time: 17:37
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 8
Login to enter a peer comment (or grade)



Login or register (free and only takes a few minutes) to participate in this question.

You will also have access to many other tools and opportunities designed for those who have language-related jobs (or are passionate about them). Participation is free and the site has a strict confidentiality policy.

KudoZ™ translation help

The KudoZ network provides a framework for translators and others to assist each other with translations or explanations of terms and short phrases.


See also:
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search